STUDI KASUS PENATALAKSANAAN TERAPI DZIKIR TERHADAP PENURUNAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN PRE OPRASI BEDAH MAYOR DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HASAN SADIKIN BANDUNG

Authors

  • Pujowati Pujowati Rumah Sakit Umum Pusat Hasan Sadikin Bandung
  • Kalih Sarjono

DOI:

https://doi.org/10.70332/jkp.v1i1.4

Keywords:

Studi kasus, terapi dzikir, kecemasan, pre oprasi bedah mayor

Abstract

Latar Belakang : Kecemasan pasien pre operasi merupakan suatu respon antisipasi terhadap suatu pengalaman baru yang dapat dianggap pasien sebagai suatu ancaman terhadap perannya dalam hidup atau bahkan kehidupannya itu sendiri. Terapi dzikir (terapi spiritual) adalah mengingat Tuhan dengan segala kesalahan-Nya yang mengandung unsur spiritual yang dapat membangkitkan harapan dan rasa percaya diri pada diri seseorang yang sedang sakit sehingga kekebalan tubuh serta prosess penyembuhan dapat meningkat penatalaksanaan terapi dzikir terhadap tingkat kecemasan pada pasien pre operasi. Metode : Desain penelitian ini dengan menggunakan studi kasus deskriptif . Subjek studi kasus yang akan dilakukan yaitu pada pasien pre operasi bedah mayor dengan dilakukan terapi dzikir. Studi kasus ini dilakukan pada pasien pre operasi di RSUP Hasan Sadikin Bandung tanggal 27 Desember 2022–11 Januari 2023. Sebelum diberikan intervensi terapi dzikir, sebagian pasien pada pre test memiliki tingkat kecemasan ringan sebanyak 3 orang (75%) sedangkan pada kecemasan sedang sebanyak 1 orang (25%). Setelah diberikan intervensi sebagian besar pasien memiliki tingkat kecemasan normal sebanyak 3 orang (75%) dan 1 orang (25%) memiliki tingkat kecemasan ringan. Hasil : Berdasarkan hasil wawancara dengan pasien yang akan menjalani operasi besar didapatkan data bahwa memang kecemasan menjadi salah satu masalah psikologis yang sering muncul pada pasien pre operasi yang diakibatkan oleh berbagai stressor. Berdasarkan hasil wawancara sebelum pengambilan data pre test dimulai, pasien mengaku baru pertama kali menjalani operasi seperti ini pasien juga mengaku tidak tahu mengapa awalnya bisa seperti ini, hal tersebut membuat pasien menjadi tidak percaya bahwa ia akan menjalani operasi seperti ini. Kesimpulan : Penatalaksanaan terapi dzikir ini merupakan salah satu metode pendekatan spiritual pasien khususnya yang beragama muslim, maka dari itu intervensi ini tidak di anjurkan untuk pasien yang non-muslim.

References

Afifah, V. A., Sagiran, S., & Sumaryani, S. (2018). Pengaruh Mendengarkan Asmaul Husna Terhadap Kualitas Hidup Pasien Kanker Payudara Yang Menjalani Kemoterapi Di Rsud Kota Yogyakarta. Dinamika Kesehatan: Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan, 9(2), 664-678.

Agustina, L., & Hasanah, F. (2018). Pengaruh Teknik Relaksasi Otot Progresif Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Dengan Anastesi Spinal Di Rawat Inap Bedah Rsu Kota Tangerang Selatan Tahun 2017. Jurnal Kesehatan Stikes Imc Bintaro, 2(2), 191-191.

Alauddin, H. (2019). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Di Rumah Sakit Paru Surabaya (Doctoral Dissertation, Universitas Muhammadiyah Gresik).

Anwar, F. (2018). Hubungan Intensitas Dzikir Dan Kebahagiaan Pada Mahasiswa Universitas Islam Di Yogyakarta.

Aris, M. (2019). Perbandingan Efektivitas Relaksasi Benson Dan Terapi Zikir Terhadap Perubahan Kecemasan Pada Lansia Di Pstw Gau Mabaji Gowa. Makassar: Doctoral Dissertation, Universitas Islam Negeri Alauddin.

Elliya, R. (2017). Pengaruh Terapi Musik Terhadap Stress Pada Pasien Pre-Operasi Di Ruang Mawar Rsud Dr. H Abdul Moeloek Provinsi Lampung Tahun 2015. Holistik Jurnal Kesehatan, 11(3), 155-161.

Fajrin, E. R. (2019). Pengaruh Pemberian Terapi Dzikir Terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Appendiktomi. Diii Keperawatan.

Fidayanti, N., Savitri, W., & Subiyanto, P. (2014). Terapi Musik Efektif Dalam Menurunkan Kecemasan Pasien Pre Operasi. Media Ilmu Kesehatan, 3(3), 185-191.

Harahap, M. A., Siregar, N., & Ritonga, N. (2021). Pengaruh Dzikir Terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operatif Bedah Mayor Di Ruang Rawat Bedah. Jurnal Kesehatan Ilmiah Indonesia (Indonesian Health Scientific Journal), 6(1), 45-51.

Hartono, H., & Trihadi, D. (2021). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Di RSUD Banyumas. Adi Husada Nursing Journal, 6(2), 79-86.

Himawan, F., Suparjo, S., & Cuciati, C. (2020). Pengaruh Terapi Zikir Terhadap Tingkat Depresi Pada Pasien Gagal Ginjal Yang Menjalani Haemodialisa. Journal Of Holistic Nursing Science, 7(1), 10-20.

Kumala, O. D., Kusprayogi, Y., & Nashori, F. (2017). Efektivitas Pelatihan Dzikir Dalam Meningkatkan Ketenangan Jiwa Pada Lansia Penderita Hipertensi. Psympathic: Jurnal Ilmiah Psikologi, 4(1), 55-66.

Kurniawan, A., Kurnia, E., & Triyoga, A. (2018). Pengetahuan Pasien Pre Operasi Dalam Persiapan Pembedahan. Jurnal Penelitian Keperawatan, 4(2).

Kurniawan, D., Manurung, I., & Rohayati, R. (2019). Hubungan Mekanisme Koping Dengan Proses Berkabung Pada Pasien Pre Operasi Kanker. Jurnal Ilmiah Keperawatan Sai Betik, 14(2), 176-181.

Mardiani, N., & Hermawan, B. (2019). Pengaruh Teknik Distraksi Guidance Imagery Terhadap Tingkatan Ansietas Pada Pasien Pra Bedah Di Rsud Linggajati Kabupaten Kuningan. Jurnal Soshum Insentif, 136-144.

Masti, A. (2018). Aplikasi Relaksasi Dzikir Terhadap Kecemasan Pasien Primigravida Di Puskesmas Mayong I Jepara (Doctoral Dissertation, Universitas Muhammadiyah Semarang).

Misy, P. N. (2021). Terapi Dzikir Dalam Peningkatan Ketenangan Jiwa Pada Jama’ah Thariqah Qadiriyah Wa Naqsabandiyah (Studi Di Pondok Pesantren Roudlotus Solihin 7 Sukoharjo 58 Sekampung Lampung Timur) (Doctoral Dissertation, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung).

Mulyana, A. (2015). Tawakal Dan Kecemasan Mahasiswa Pada Mata Kuliah Praktikum. Psympathic: Jurnal Ilmiah Psikologi, 2(1), 17-24.

Nabila, A. M. (2019). Pengaruh Intervensi Emotional Freedom Technique (Eft) Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Sectio Caesarea Di Rs Pku Muhammadiyah Gamping (Doctoral Dissertation, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta).

Novita, D. (2021). Hubungan Pengetahuan Tentang Pencegahan Covid-19 Dengan Kecemasan Siswa Smp Pamungkas Mlati (Doctoral Dissertation, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta).

Nurhuda, S. (2019). Aplikasi Relaksasi Otot Progresif Untuk Mengurangi Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Orif (Doctoral Dissertation, Tugas Akhir, Universitas Muhammadiyah Magelang).

Nursalam. (2015). Manajemen Keperawatan, Aplikasi Dalam Praktik Keperawatan Profesional, Edisi 4, Jakarta: Salemba Medika.

Octary, T., Akhmad, A. N., & Susito, S. (2020). The Effect Of Dhikr Therapy On Anxiety In Preoperative Patients At Surgical Room In Pemangkat General Hospital In 2020. Tanjungpura Journal Of Nursing Practice And Education, 2(2).

Patimah, I., Suryani, S., & Nuraeni, A. (2015). Pengaruh Relaksasi Dzikir Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Gagal Ginjal Kronis Yang Menjalani Hemodialisa. Jurnal Keperawatan Padjadjaran, 3(1).

Prabandari, A. 2017. Pengaruh Pemberian Terapi Dzikir Terhadap Tingkat Kecemasan Dan Nyeri Ibu Bersalin Primigravida Pada Kala 1 Fase Aktif.

Prabowo, A. (2019). Gambaran Tingkat Kelelahan Kerja Perawat Kamar Bedah Di Instalasi Bedah Sentral Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Kariadi Semarang (Doctoral Dissertation, Universitas Muhammadiyah Semarang).

Prabowo, R. K. (2019). Efektivitas Terapi Spiritual Emotional Freedom Technique (Seft) Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Bedah Jantung. Indonesian Journal Of Health Development, 1(2).

Purwono, J. (2016). Gambaran Tingkat Kecemasan Mahasiswa Akper Dharma Wacana Metro Angkatan Xxii Saat Pertama Tinggal Diasrama Akper Dharma Wacana Metro. Jurnal Wacana Kesehatan, 1(1).

Puspasari, I., & Mawardi, A. (2016). Terapi Dzikir Pada Pasien Kanker Stadium Lanjut. Temu Ilmiah 5 Universitas Islam Indonesia.

Rochmah, L. (2020). Hubungan Dzikir Dengan Ketenangan Jiwa Di Majlis Taklim Al-Khasaniyah Dan Al-Kamal Mojokerto (Doctoral Dissertation, Universitas Islam Majapahit).

Rofiqah, T. (2017). Konseling Religius: Mengatasi Rasa Kecemasan Dengan Mengadopsi Terapi Zikir Berbasis Religiopsikoneuroimunologi Religious Counseling: Overcoming Anxiety With The Adoption Of Religiopsikoneuroimunologi Based Remembrance Therapy. Kopasta: Jurnal Program Studi Bimbingan Konseling, 3(2).

Sapitri, W., Hartoyo, M., & Wulandari, M. (2015). Pengaruh Pemberian Terapi Dzikir Terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Bedah Mayor Di RSUD Ambarawa. Karya Ilmiah.

Sari, I. H. (2019). Hubungan Tindakan Persiapan Perawatan Pre Operasi Dengan Tingkat Kecemasan Pasiendi Ruang Rawat Inap Bedah Rst Dr. Soedjono Magelang (Doctoral Dissertation, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang).

Sari, R. Y., Rohmawati, R., Faizah, I., & Herisanti, W. (2020). Pengaruh Pre-Operativeteaching Islami Terhadap Tingkat Cemas Pasien Pre-Operasi Tur-P Di Rsi Jemursari Surabaya.

Seelvia, S. (2020). Pengaruh Teknik Afirmasi Terhadap Tingkat Kecemasan Orang Tua Pasien Pre Operatif Di Ruang Kemuning Rsud. Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung Tahun 2020 (Doctoral Dissertation, Poltekkes Tanjungkarang)

Seleky, T. V. (2018). Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Di Ruang Anggrek RSUD Sumedang Kabupaten Sumedang.

Setiyani, N. F. (2018). Pengaruh Terapi Relaksasi Dzikir Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Lansia Hipertensi (Doctoral Dissertation, Stikes Insan Cendikia Medika Jombang).

Spreckhelsen, V. T., & Chalil, M. J. A. (2021). Tingkat Kecemasan Preoperatif Pada Pasien Yang Akan Menjalani Tindakan Anastesi Pada Operasi Elektif. Jurnal Ilmiah Kohesi, 5(4), 32-41.

Srifianti, S. (2018). Pengaruh Rational Emotive Behavior Therapy (Rebt) Terhadap Penurunan Simptom Generalized Anxiety Disorder (Gad). Jurnal Psikologi: Media Ilmiah Psikologi, 16(02).

Sutarna, A., & Arti, R. B. (2016). Pengaruh Terapi Dzikir Terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Besar Di Rumah Sakit Ciremai Cirebon Tahun 2015. Jurnal Kesehatan, 7(2), 850-856.

Taher, R. (2018). Pengaruh Relaksasi Progresif Terhadap Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Di Rumah Sakit Bhayangkara Makassar. Jurnal Ilmiah Keperawatan Dan Kebidanan Holistic Care, 3(1), 1-9.

Tahir, M., & Angreani, M. (2017). Pengaruh Dzikir Terhadap Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi. Jikp Jurnal Ilmiah Kesehatan Pencerah, 6(1), 33-39.

Talindong, A., & Minarsih, M. (2020). Pengaruh Pelayanan Kebutuhan Spiritual Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi Di Rumah Sakit Woodward. Jurnal Ilmiah Kesmas-Ij, 1(1), 64-72.

Ulfa, N. M. (2019). Efektivitas Terapi Relaksasi Dzikir Dalam Menurunkan Kecemasan Pasien Skizofrenia Di Upt (Unit Pelaksana Teknis) Rehabilitasi Sosial Bina Laras Di Kediri.

Ulfah, S. (2021). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Media Video Terhadap Penurunan Kecemasan Pasien Pre Operasi Bedah Di Rsud Muntilan Kabupaten Magelang (Doctoral Dissertation, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang).

Wahyu, H., & Lina, L. F. (2019). Terapi Kompres Hangat Dengan Aroma Jasmine Essential Oil Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Pada Pasien Post Sectio Caesarea. Journal Of Telenursing (Joting), 1(2), 406-415.

Wahyuti, E., & Ismahmudi, R. (2016). Analisis Praktik Klinik Keperawatan Pada Pasien Pre-Operasi Dengan Membaca Dzikir Asmaul-Husna Untuk Menurunkan Tingkat Kecemasan Di Ruang Instalasi Gawat Darurat Rsud Taman Husada Bontang.

Weningtyastuti, K. (2020). Pengaruh Alat Permainan Edukatif Terhadap Kecemasan Praoperasi Pada Anak Usia Sekolah Di Rs Pku Muhammadiyah Gamping (Doctoral Dissertation, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta).

Widyastuti, R. (2019). Penerapan Relaksasi Dzikir Terhadap Stress Pada Pasien Gagal Ginjal Di Ruang Hemodialisa. Jurnal Manajemen Asuhan Keperawatan, 3(2), 8-14.

Downloads

Published

2023-06-28